waktu ini

Senin, 18 November 2013

MENJELANG LIBURAN

obyek wisata jawa tengah

Provinsi Jawa Tengah dikenal sebagai tempat yang paling mengagumkan dalam hal keindahan panorama, sejarah, budaya dan peninggalan seni warisan leluhur. Puluhan tujuan wisata yang terdapat di 6 Kota dan 29 Kabupaten di Jawa Tengah menanti untuk dijelajahi. Berikut ini adalah daftar obyek wisata andalan di Jawa Tengah. Anda dapat memilih obyek wisata berdasarkan kriteria dengan menggunakan menu disamping.

Anda juga dapat memperoleh informasi lengkap mengenai wisata di tiap Kota dan Kabupaten mulai dari informasi tempat wisata lainnya yang tidak tercantum di obyek wisata andalan ini, hotel dan penginapan, Tour & Travel operator, rantal mobil dan motor, informasi kuliner, hiburan, oleh-oleh/souvenir, serta informasi lainnya yang sangat bermanfaat bagi Anda.


  • Taman MaerokocoTAMAN MAEROKOCO / MUSEUM RONGGO WARSITO
    Miniatur Jawa Tengah yang terletak di kota Semarang
  • Masjid Agung DemakMASJID AGUNG DEMAK
    Masjid tertua di Jawa Tengah yang dibangun oleh Walisongo pada tahun 1478.
  • Makam KadilanguMAKAM KADILANGU
    Makam Sunan Kalijaga yang merupakan salah satu dari 9 wali penyebar agama Islam pertama di tanah Jawa.
- See more at: http://www.wisata-jateng.com/wisatajatengfull.html#.UonrrO95ejs

Tidak ada komentar:

Posting Komentar